biodata Wiljanpluim
Wiljan Pluim (lahir di Zwolle , 4 Januari 1989 ; umur 29 tahun) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Belanda yang bermain untuk klub PEC Zwolle sebagai pemain pinjaman dari Roda JC Kerkrade biasa bermain pada posisi penyerang . Wiljan Pluim Informasi pribadi Nama lengkap Wiljan Pluim Tanggal lahir 4 Januari 1989 (umur 29) Tempat lahir Zwolle , Belanda Tinggi 193 m (633 ft 2 1 ⁄ 2 in) Posisi bermain Gelandang tengah Informasi klub Klub saat ini PSM Makassar Nomor 80 Karier junior Elspeet Vitesse Arnhem Karier senior* Tahun Tim Tampil (Gol) 2008–2011 Vitesse Arnhem 36 (5) 2011 → Roda JC (pinjaman) 14 (0) 2011–2013 Roda JC 59 (5) 2012–2013 → PEC Zwolle (pinjaman) 34 (1) 2014–2015 Willem II 8 (0) 2015 Becamex Bình Dương 2016– PSM Makassar 32 (12) * Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domesti...